Informasi: Temukan bantuan menggunakan KBBI Daring di sini.



tinggal ยป ke.ting.gal.an

⇢ Tesaurus

  1. n sisa; kelebihan; tunggakan: ~nya boleh dibayar bulan depan
  2. v tertinggal (karena lupa dan sebagainya): bukunya ~ di rumah
  3. v terbelakang; tercecer: di Jakarta kita dapat menyaksikan segala macam keramaian, tidak seperti di sini agak ~ dalam hal itu; ia masih ~ jauh dari teman-temannya
  4. v sudah ditinggalkan oleh (kereta api dan sebagainya): mari kita berangkat, supaya jangan ~ kereta api
  5. v tidak sesuai dengan zaman (waktu dan sebagainya): mobil ini sudah ~ zaman
  6. v ada yang kelupaan; ada yang kurang; ada yang terlangkahi: dua hal yang ~ tidak disebutkan dalam surat ini; rupanya ada huruf yang ~
  7. v tidak mau terlambat; tidak lupa; tidak lalai: pujangga pantun pun tidak ~ turut berlomba dalam sajak-menyajak baru

Pesan Redaksi

Anda baru saja melakukan pencarian tanpa memakai akun yang terdaftar dalam laman KBBI Daring.

Jika Anda belum memiliki akun yang terdaftar, silakan mendaftar melalui tautan ini.

Mendaftar dalam laman KBBI Daring akan