Informasi: Temukan bantuan menggunakan KBBI Daring di sini.



ca.ra1

⇢ Tesaurus


Etimologi: [Informasi etimologi hanya tersedia bagi pengguna terdaftar]
  1. n jalan (aturan, sistem) melakukan (berbuat dan sebagainya) sesuatu: begitulah -- orang membuat tapai; bagaimana -- menulis huruf ini?
  2. n gaya; ragam (seperti bentuk, corak): ia mempunyai baju -- Cina; ia pandai menari -- Sunda, Jawa, dan Bali
  3. n adat kebiasaan; perbuatan (kelakuan) yang sudah menjadi kebiasaan: jika berada di negeri orang, jangan membawa --mu sendiri; perkawinan -- Barat tidak sama dengan -- kita
  4. n bahasa; logat (dialek): ia menjawab dalam -- Cina; dalam -- Jakarta disebut “tampek,” -- Jawa “gabak,” dan -- Melayu “campak”
  5. n jalan yang harus ditempuh: ia sedang memikirkan satu -- untuk membebaskan dirinya dari cengkeraman lawannya
  6. n usaha; ikhtiar: hal itu adalah suatu -- untuk memupuk rasa nasionalisme

ca.ra2

⇢ Tesaurus


Pesan Redaksi

Anda baru saja melakukan pencarian tanpa memakai akun yang terdaftar dalam laman KBBI Daring.

Jika Anda belum memiliki akun yang terdaftar, silakan mendaftar melalui tautan ini.

Mendaftar dalam laman KBBI Daring akan