Informasi: Temukan bantuan menggunakan KBBI Daring di sini.



eks.pe.di.si /ekspêdisi/

⇢ Tesaurus

  1. n pengiriman surat, barang, dan sebagainya
  2. n perusahaan pengangkutan barang
  3. n Huk salinan yang sama bunyinya (tentang vonis atau akta)
  4. n perjalanan penyelidikan ilmiah di suatu daerah yang kurang dikenal
  5. n Mil pengiriman tentara untuk memerangi (menyerang, menaklukkan) musuh di suatu daerah yang jauh letaknya

Pesan Redaksi

Anda baru saja melakukan pencarian tanpa memakai akun yang terdaftar dalam laman KBBI Daring.

Jika Anda belum memiliki akun yang terdaftar, silakan mendaftar melalui tautan ini.

Mendaftar dalam laman KBBI Daring akan