Informasi: Temukan bantuan menggunakan KBBI Daring di sini.



te.gak /têgak/

⇢ Tesaurus

  1. a berdiri: -- bulu kuduknya
  2. a sigap (tidak lemas): ia -- duduk saja; jalannya -- seperti maharani yang angkuh
  3. a lurus arah ke atas (tentang sikap badan, garis, dan sebagainya): badannya --, berdiri --; garis --
  4. a setinggi orang berdiri; sependiri; setinggi tegak: dua -- tingginya dua kali tinggi orang berdiri
  5. a ki tetap teguh; tetap tidak berubah: dalam penderitaan yang amat berat itu ia tetap --

Pesan Redaksi

Anda baru saja melakukan pencarian tanpa memakai akun yang terdaftar dalam laman KBBI Daring.

Jika Anda belum memiliki akun yang terdaftar, silakan mendaftar melalui tautan ini.

Mendaftar dalam laman KBBI Daring akan