Informasi: Temukan bantuan menggunakan KBBI Daring di sini.



po.hon1

⇢ Tesaurus

  1. n tumbuhan atau tanaman berkayu menahun yang tegak dan tinggi, dengan ukuran dan tinggi tertentu, biasanya memiliki batang, cabang, dan daun yang tumbuh jauh dari permukaan tanah, seperti mangga dan kelapa: -- asam; -- mangga
  2. n bagian yang permulaan atau yang dianggap dasar; pangkal
  3. n asal mula; pokok sebab: pulang -- selamatan setahun (dua tahun dan sebagainya) sesudah orang meninggal
  4. n Anat struktur anatomis yang cabang-cabangnya menyerupai pohon

po.hon2

⇢ Tesaurus

prakategorial cari: memohon, memohonkan

Pesan Redaksi

Anda baru saja melakukan pencarian tanpa memakai akun yang terdaftar dalam laman KBBI Daring.

Jika Anda belum memiliki akun yang terdaftar, silakan mendaftar melalui tautan ini.

Mendaftar dalam laman KBBI Daring akan