Informasi: Temukan bantuan menggunakan KBBI Daring di sini.



sunting2 ยป me.nyun.ting

⇢ Tesaurus

  1. v menyiapkan naskah siap cetak atau siap terbit dengan memperhatikan segi sistematika penyajian, isi, dan bahasa (menyangkut ejaan, diksi, dan struktur kalimat); mengedit: pekerjaan ~ naskah yang betul-betul menjadi naskah yang siap untuk dicetak memerlukan keterampilan khusus
  2. v merencanakan dan mengarahkan penerbitan (surat kabar, majalah)
  3. v menyusun atau merakit (film, pita rekaman) dengan cara memotong-motong dan memasang kembali

Pesan Redaksi

Anda baru saja melakukan pencarian tanpa memakai akun yang terdaftar dalam laman KBBI Daring.

Jika Anda belum memiliki akun yang terdaftar, silakan mendaftar melalui tautan ini.

Mendaftar dalam laman KBBI Daring akan