Informasi: Temukan bantuan menggunakan KBBI Daring di sini.



kar.bon
bentuk tidak baku: karbonium

⇢ Tesaurus

  1. n Kim unsur bukan logam, dalam alam terdapat sebagai intan, grafit, dan arang; zat arang; unsur dengan nomor atom 6, berlambang C, bobot atom 12,0111
  2. n kertas tipis berlumas zat hitam untuk membuat tembusan ketikan atau tulisan
  3. n Graf batang arang yang dipakai pada lampu busur
  4. n elektrode positif pada baterai kering; zat arang

Pesan Redaksi

Anda baru saja melakukan pencarian tanpa memakai akun yang terdaftar dalam laman KBBI Daring.

Jika Anda belum memiliki akun yang terdaftar, silakan mendaftar melalui tautan ini.

Mendaftar dalam laman KBBI Daring akan