Informasi: Temukan bantuan menggunakan KBBI Daring di sini.



edar ยป per.e.dar.an

⇢ Tesaurus

  1. n gerakan (perjalanan dan sebagainya) berkeliling (berputar); keadaan beredar: ~ bumi dan bulan
  2. n peralihan (pergantian) dari keadaan yang satu ke keadaan yang lain yang berulang-ulang seakan-akan merupakan suatu lingkaran: harus kita akui bahwa ~ hidup manusia memang tidak tetap
  3. n perputaran (uang) dalam masyarakat: uang kertas Rp1.000,00 yang lama ditarik dari ~

Pesan Redaksi

Anda baru saja melakukan pencarian tanpa memakai akun yang terdaftar dalam laman KBBI Daring.

Jika Anda belum memiliki akun yang terdaftar, silakan mendaftar melalui tautan ini.

Mendaftar dalam laman KBBI Daring akan